Monday, December 22, 2008

Tips Menjadi Sukses Buat Mahasiswa

Ini saya paparkan sedikit kunci kesuksesan bagi kamu-kamu yang sudah jadi mahasiswa, terutama buat adik-adik di bangku kelas 12 SMA/SMK. Yaa ini juga merupakan pengalaman pribadiku selama menjadi mahasiswa. Percayalah dengan giat belajar dan berdo'a. Kita singkat dengan BELAJAR.





TIPS MENJADI MAHASISWA SUKSES
B
Bergaul dengan buku setiap hari, rajin ke perpustakaan jangan rajin ke Mall atau diskotic.
E
Enggan untuk nyontek walaupun ada kesempatan. Nyontek berarti mencuri hasil pikiran/pekerjaan orang lain.
L
Latihlah diri belajar untuk mengetahui sesuatu hal, bukan belajar untuk mendapatkan nilai yang bagus
A
Ajak teman untuk mendiskusikan materi kuliah jangan mendiskusikan kejelekan orang lain
J
Jadilah diri sendiri jangan menjadi seperti orang lain, jangan suka meniru orang lain, apalagi meniru/menjiplak tugas teman.
A
Ada waktu manfaatkan sebaik mungkin, jangan menunda untuk menyelesaikan tugas-tugas yang diberikan dosen.
R
Rajin mengikuti kuliah, jangan rajin pacaran melulu

No comments:

Post a Comment

Note: Only a member of this blog may post a comment.

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Kris Hadiawan - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger